HaluaNusantara — Memperingati Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional, PT Timah Tbk Head Kundur menggelar berbagai kegiatan perlombaan yang melibatkan karyawan. Perlombaan ini merupakan upaya untuk meningkatkan kesadaran akan…
HaluaNusantara
Berita Terbaru

Transformasi Usaha “Peras Kelapa” Nuriah bersama PT Timah
HaluaNusantara – Dalam dunia usaha, kemampuan untuk beradaptasi kerap menjadi kunci kesuksesan. Berbekal kegigihan dan dukungan dari Program Pendanaan Usaha Mikro Kecil (PUMK) PT Timah, Nuriah, mitra binaan PT Timah…

Tingkatkan Hasil Tangkapan Nelayan, PT Timah Berikan Bantuan Bagi Kelompok Nelayan
HaluaNusantara — Demi Meningkatkan hasil tangkapan nelayan, PT Timah menyerahkan bantuan kepada Kelompok Nelayan Sanggedu, Desa Beruas, Kecamatan Kelapa, Kabupaten Bangka Barat. Bantuan kepada kelompok nelayan diserahkan oleh Section Head…

Tingkatkan Produksi, Kelompok UMKM Mandiri Puding Besar Terima Bantuan PT Timah
HaluaNusantara — PT Timah Tbk menyerahkan bantuan untuk Kelompok UMKM Mandiri Puding Besar, Kabupaten Bangka. Bantuan ini sebagai upaya Perusahaan untuk mendukung pengembangan dan kemandirian kelompok UMKM. Melalui bantuan ini,…

PT Timah Dorong Peningkatan Daya Saing UMKM
HaluaNusantara — Sebagai upaya untuk mendorong pertumbuhan ekonomi nasional yang inklusif, PT Timah Tbk terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). UMKM berperan penting dalam menciptakan…

PT Timah Kembali Salurkan Bantuan Paket Sembako Bagi Warga
HaluaNusantara — PT Timah kembali membantu korban banjir di Bangka Barat dengan menyerahkan bantuan paket sembako. Hal ini sebagai respon cepat perusahaan untuk membantu warga. Setelah memberikan bantuan kepada warga…

Tanam Satu Juta Jagung, PT Timah Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional
HaluaNusantara — Untuk mendukung program ketahanan Pangan Nasional PT Timah Tbk Area Kundur bersama Polsek Kundur Utara / Barat menggelar kegiatan Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar. Kegiatan penanaman jagung…

Bersama PLN, PT Timah Tingkatkan Kapasitas Listrik untuk Operasional Lebih Efisien
HaluaNusantara — PT Timah Tbk menjalin kerja sama strategis dengan PT Perusahaan Listrik Negara (P (PLN) dalam bentuk penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) tentang Penyambungan tenaga listrik PT Timah Tbk…

PT Timah Serahkan Paket Sembako ke Warga Terdampak Banjir di Belo Laut
HaluaNusantara.com — PT Timah gerak cepat membantu masyarakat terdampak banjir di Dusun II dan Dusun III Belo Laut, Kecamatan Mentok, Kabupaten Bangka Barat dengan menyerahkan paket sembako bagi masyarakat terdampak….

Hadir di Operasi Pasar Pemkab Bangka Barat, Mobil Sehat PT Timah Diserbu Masyarakat
HaluaNusantara — Mobil Sehat PT Timah kembali melaksanakan pemeriksaan dan pengobatan gratis kepada masyarakat Bangka Barat Berkolaborasi dengan Pemerintah kabupaten Bangka Barat, pelayanan kesehatan di Mobil Sehat PT Timah bersamaan…

PT Timah Serahkan Bantuan Pengembangan Kandang Ternak Kambing ke Kelompok Tani
HaluaNusantara — PT Timah terus menunjukkan komitmennya dalam memberdayakan perekonomian masyarakat sebagai bentuk dukungan terhadap program ketahanan pangan. Bertempat di Dusun Perumnas, Desa Sekar Biru Kecamatan Parit Tiga Kabupaten Bangka…

Bersama Guru, PT Timah Wujudkan Pendidikan yang Berkualitas di Lingkar Tambang
HaluaNusantara — Sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas pendidikan, PT Timah terus menghadirkan program-program inovatif salah satunya Timah Mengajar. Program ini dirancang untuk meningkatkan kompetensi guru dalam mengadopsi metode pengajaran yang…

Kasusnya Tak Berjalan, Rudi Syahwani akan Lapor ke Mabes Polri
HaluaNusantara – Kasus pengancam terhadap seorang wartawan, Rudi Syahwani yang dilakukan oleh bos timah ternama asal Muntok, Ajang hingga kini tak jelas perkembangannya. Mirisnya, pelaporan kasus pengancaman tersebut, telah berjalan…

DPRD Babel Perkuat Sinergi dengan Kejaksaan Tinggi
HaluaNusantara – Pimpinan dan Anggota DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) melaksanakan kunjungan silaturahmi ke Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Babel di Pangkalpinang, Rabu (22/1). Pertemuan ini menjadi momentum penting untuk…

PT Timah Serahkan Bantuan Pembangunan Dua Masjid di Kecamatan Rangsang
HaluaNusantara – PT Timah menyerahkan bantuan kepada dua Masjid di Kecamatan Rangsang, Kabupaten Kepulauan Meranti. Dua Masjid yang menerima bantuan tersebut yakni Masjid Al Jihad Desa Tanjung Bakau dan Masjid…

PT Timah Serahkan Bantuan Pembangunan Tempat Ibadah
HaluaNusantara – Dukung kegiatan sosial dan keagamaan masyarakat, PT Timah menyerahkan bantuan dana pembangunan tempat ibadah Yayasan Bengkel Hati Ruhul Ikhlas Desa Tugang – Kelapa, Kabupaten Bangka Barat. Bantuan tersebut…

Luncurkan Hifi Air di Sumatra, Indosat Siap Berikan Pelayanan Internet Rumahan dan Bisnis
HaluaNusantara – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Indosat HiFi, meluncurkan HiFi Air, sebuah layanan internet rumah nirkabel berkecepatan tinggi yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan masyarakat di Sumatra….

Farm Estate Tanjung Ular PT Timah: Manfaatkan Lahan, Dukung Asta Cita
HaluaNusantara — PT Timah Tbk melalui Divisi Processing & Refinery dan Divisi HSE menghadirkan kawasan Farm Estate Tanjung Ular di Mentok, Kabupaten Bangka Barat. Inisiatif PT Timah untuk memanfaatkan lahan…

PT Timah Fasilitasi Kegiatan Mapaba PMII Kota Pangkalpinang
HaluaNusantara – Terus berkomitmen dalam mendukung pengembangan generasi muda, PT Timah mendukung kegiatan Masa Penerimaan Anggota Baru (Mapaba) yang dilaksanakan oleh Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Pangkalpinang, melalui Pengurus…

Bulan K3 Nasional, PT Timah Gelar Apel Akbar
HaluaNusantara — Sebagai bagian dari komitmen dalam mendukung budaya Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), PT Timah menggelar Apel Akbar Peringatan Bulan K3 Nasional dengan tema “Penguatan Kapasitas Sumber Daya Manusia…